Posts

Showing posts from April, 2013

Proses Pembuatan Pulp secara Mekanik dan Kimiawi

PULPING MEKANIK KIMIAWI PEMBUATAN PULP Merupakan proses penyerutan kayu dimana kayu gelondong setelah dikuliti diserut dalam batu asah yang diberi semprotan air Proses dimana lignin dihilangkan sama sekali, hingga serat-serat kayu mudah dilepaskan pada pembongkaran dari bejana pemasak (digester) atau paling tidak setelah perlakuan mekanik lunak. KELEBIHAN Segi kualitas: 1.       Yield: 90-95% 2.       Tidak berbau Segi ekonomi: 1.       Biaya produksi lebih kecil Segi ekologi: 1.       Tanpa penggunaan bahan kimia 2.       Memberikan rendemen yang lebih tinggi (90-98%) Segikualitas: 1.       Kekuatan pulp kuat dan stabil 2.       Pulp lebih mudah diputihkan 3.       Serat kayu yang rusak relatif sedikit 4.   Semua spesies kayu dapat digunakan sebagai bahan baku Segi ekonomi: 1.       Waktu pemasakan yang pendek Segi ekologi: 1.       Efisien dalam penggunaan ke

Versi Asli Dongeng Anak yang Sadis

Image
Serigala dan Tiga Ekor Babi Dongeng ini bercerita tentang serigala dan tiga ekor babi yang membangun rumah dari jerami dan batu bata. Rumah dari jerami ditiup sang serigala sedangkan rumah dari batu bata tetap kokoh. Dalam cerita yang biasa kita dengar, kedua babi yang lain bersembunyi di rumah babi yang paling cerdik. Namun dalam versi aslinya, kedua babi yang membangun rumah dari jerami dimakan hidup-hidup oleh serigala. Kemudian serigala yang tak bisa mengakali rumah babi yang cerdik memutuskan masuk dari atas cerobong asap, dimana dibawahnya si babi yang selamat memasang tungku dan kemudian memasak hidup-hidup si serigala. Ia kemudian memakan daging sang serigala dan secara tak langsung menjadi kanibal juga karena dalam perut si serigala masih terdapat daging saudara-saudaranya.

7 Temuan Arkeologi Paling Misterius di Dunia

Image
Temuan kuno yang membingungkan para arkeolog justru sangat diminati oleh publik, mungkin karena penjelasan yang menarik tentang bagaimana dan mengapa suatu temuan tersebut ada yang dikemukakan oleh para ahli. Ketujuh temuan arkeologi berikut telah berhasil menjadi topik yang terus hangat diperbincangkan meskipun usia mereka sudah ribuan tahun, dan terus muncul di sampul majalah tahun demi tahun serta melahirkan teori-teori dan gagasan baru akan keberadaan mereka.

Misteri Terbesar Planet di Tata Surya

Image
1. Merkurius Karena kedekatannya dengan matahari yang sangat panas, planet Merkurius menjadi sangat sulit untuk dipelajari. Dengan demikian, misteri tentang planet ini pun menjadi sangat banyak. Misalnya, mengapa Merkurius memiliki inti raksasa? Para ilmuwan berpikir hal ini mungkin disebabkan karena lapisan luarnya yang lebih ringan mengalami tabrakan dengan planet lain saat planet ini mulai terbentuk. Tetapi, para ilmuwan sendiri tidak yakin akan hal ini. Planet ini juga memiliki medan magnet dan atmosfer, namun bagaimana hal tersebut bisa terjadi juga tidak diketahui.

Wirausaha dalam Islam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kebahagiaan merupakan tujuan hidup setiap orang. Dan orang islam meletakkan kebahagiaannya dalam bingkai keridhoan Allah swt.    Jika dalam perjalanan hidup kita dapat mencapai apa yang diinginkan sejalan dengan keridhoan Allah swt, maka kita sudah mendapat kebahagiaan. Dalam hidup di dunia ini banyak segi yang dibutuhkaan manusia, maka kebutuhan itu patut diraih, salah satunya berupa materi. Allah Swt telah menyediakan bumi dan seisinya sebagai sumber kehidupan. Fungsi manusia di bumi ini untuk mengurus dan mengolahnya, karena ia sebagai   “khalifatullah fi al-ardi” . Fungsi khalifah ini dalam rangka melaksanakan ibadah sebagai tugas utamanya, penghambaan kepasa Allah Swt, semata. Untuk itu, manusia harus menghayati bahwa Allah Maha pemberi dan sumber rizki, ia juga wajib berusaha untuk memperolehrizki, dan ia hendaklah mengetahui dan dapat memilih jalan terbaik untuk meniti jalan dalam memperoleh rizki.

Jame'Asr Hassanil Bolkiah Mosque in Brunei Darussalam

BRUNEI DARUSSALAM The largest mosque in the country, Jame'Asr Hassanal Bolkiah Mosque, is a fine example of Islamic religious architecture. The amazing Jame Asr Hassanal Bolkiah Mosque is just outside the city center and is best visited in the morning between 8am and noon. There are other times when it is open to non-Muslims in the afternoon, but they are short due to Muslim pray times. The four main minarets and two golden domes of the structure are a fantastic sight when illuminated in the evening. The mosque was built in 1992 to celebrate the 25th year of the Sultan's reign. Jame'Asr Hassanil Bolkiah Mosque in Brunei is popularly called Kiarong Mosque by the local people. The shining gold domes of the mosque overlook a landscape of attractive gardens and fountains. Along with them are the ornamented towers that can be seen from the main road. The interiors of the mosque combine the profoundness of art and the religious significance of Islam.